PROGRAM COACHING
DIPARA
Proses pendampingan yang membantu individu dan tim mengenali potensi terbaik mereka, berpikir lebih luas, dan bergerak menuju tujuan yang ingin dicapai.
Kami tidak memberi instruksi, tapi berdialog dan menggali bersama — agar perubahan datang dari dalam diri coachee sendiri. Dengan pendekatan standar ICF (International Coach Federation).
Program coaching kami fokus pada:
Kesadaran diri
Kepemimpinan
Eksekusi yang efektif Cocok untuk Anda yang ingin meningkatkan performa, memperkuat tim, atau menciptakan dampak lebih besar secara personal maupun profesional.